Metode Outbound Training

The Ring

Ada banyak cara yang dilakukan oleh provider outbound training dalam melakukan kegiatan outboundnya. Namun, jika ditilik lebih lanjut, hampir semua provider outbound training menggunakan metode yang hampir sama, berikut metodenya :

1. Simulasi Kelompok
Dalam sebuah kegiatan outbound training, banyak sekali simulasi – simulasi yang dilakukan secara berkelompok, baik yang sifatnya fun games ataupun yang bersifat educative games.Mulai dari simulasi yang menyegarkan peserta sampai dengan simulasi yang benar – benar menguras tenaga serta ketahanan mental peserta.

Nah itu adalah beberapa metode dasar yang biasa digunakan oleh para provider outbound dalam mengemas kegiatannya. Namun, jika Anda ingin hasil yang lebih mumpuni, ada baiknya Anda tidak terpaku dengan metode ini saja. Mengembangkan sebuah metode yang telah ada merupakan sebuah peningkatan, ada baiknya jika kita melakukan hal tersebut. Selamat mencoba.
2. Base Mentallity Development
Adalah simulasi yang lebih menekankan kepada kemampuan personal para peserta kegiatan, baik kemampuan mengambil keputusan, kemampuan berfikir rasional serta kekuatan mental peserta.

3. Ceramah
Agar tujuan kegiatan dapat tercapai sesuai keinginan, maka disela kegiatan luar ruangan akan ada kegiatan dalam ruangan yang disamapaikan dalam bentuk ceramah oleh motivator.

4. Diskusi
Dalam kegiatan Outbound Training, diskusi kelompok mempunyai peran sangat besar guna menunjang keberhasilan program. Karena, pada kesempatan ini, para peserta bisa mengeluarkan ide – ide kreatif serta cara berfikir cemerlang sesuai konsep ” outside of bounderies”.

"outbound training, outbound, brosur outbound, dunia outbound"

"outbound training, outbound, brosur outbound, dunia outbound"

BACA JUGA